Image of Sisi Merah Jambu

Text

Sisi Merah Jambu



Dia yatim-piatu yang berurbanisasi ke Jakarta. ABG yang tengah mencari jati diri. Di rumah orangtua angkatnya, dia tidak diterima oleh ibu dan saudara-saudaranya karena selalu membangkang.

Di sekolah dia selalu dijaili teman-temannya karena sikap dan penampilannya yang berlawanan arah. Akibatnya hampir tiap hari dia berkelahi.

Geng sekolah memusuhinya habis-habisan karena dia dianakemaskan oleh wali kelasnya.

Karena memang cuma gurunya yang satu ini yang memahaminya. Bertekad untuk mengubahnya. Menampilkan sisi merah jambu dalam dirinya.


Ketersediaan

ebook00016S813 MIR SPerpustakaan SMK PGRI 1 TangerangTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
813 MIR S
Penerbit : .,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
813
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this